SELAMAT DATANG DI KABUPATEN TABALONG

suara masyarakat daerah Tabalong utara

kabupaten Tabalong

Senin, 18 Oktober 2010

proyek

KONTRAKTOR ” TERPAKSA “ PERBAIKI
JALAN YANG DILEWATI
Jaro-
Proyek pembangunan jalan pertanian di jaro bawah,riam tanah desa garagata kecamatan Jaro kabupaten tabalong sepanjang 300 m yang di laksanakan oleh CV.Sumber Mas Abadi  dengan alokasi dana sebesar Rp..........yang bersumber  dari Anggaran dan pendapatan daerah.

Sayangnya pembangunan pengerasan jalan ini harus melalu jalan yang baru berumur sekitar satu tahun tak pelak lagi jalan tersebut hancur membentuk  saluran/parit  dan sangat sulit untuk dilalui para warga yang memiliki lahan garapan di tempat tersebut.

Beberapa warga mengakui sangat senang dengan adanya pembangunan infeksi pertanian tersebut sekaligus resah jika melihat jalan masuk ke lahan persawahan itu nantinya tidak diperbaiki oleh pihak kontraktor pelaksana pekerjaan tersebut.

Namun dengan kesungguhan dari pihak kontraktor pembangunan jalan tersebut, mengaku terpaksa harus sanggup memperbaiki jalan yang dilewati karena hanya itu satu-satunya akses jalan masuk untuk membawa matrial bangunan ,yang jaraknya dari jalan besar mencapai 500 meter jauhnya.
“ Sementara ini kami berharap kepada warga masyarakat yang memakai jalan tersebut untuk bersabar sementara kami melakukan pembangunan jalan diujung ,nanti setelah selesai kami akan tetap memperbaikinya,karena jika diperbaiki pada saat ini percuma saja karena mobil pengangkut matrial masih akan keluar masuk lokasi tersebut “ ujar  pihak kontraktor sebagai penanggung jawab pekerjaan ,yang enggan namanya untuk dipublikasikan. Pada Jum`at 15/10 sekitar  pukul 14.00 di kediamannya belimbing komplek bataman RT 17 kecamatan Murung Pudak kepada koran ini. ( LK).

1 komentar:

  1. Saya tidak bisa cukup berterima kasih kepada layanan pendanaan lemeridian dan membuat orang tahu betapa bersyukurnya saya atas semua bantuan yang telah Anda dan staf tim Anda berikan dan saya berharap untuk merekomendasikan teman dan keluarga jika mereka membutuhkan saran atau bantuan keuangan @ 1,9% Tarif untuk Pinjaman Bisnis. Hubungi Via:. lfdsloans@lemeridianfds.com / lfdsloans@outlook.com. WhatsApp ... + 19893943740. Terus bekerja dengan baik.
    Terima kasih, Busarakham.

    BalasHapus